Buat anda semua yang mungkin pernah mendapatkan cobaan / peristiwa pahit secara bertubi-tubi yang menghadang, tetaplah selalu tegar dan jangan putus asa dan kita harus yakin kalau kita sedang diuji untuk naik ke level yang lebih tinggi, baik itu dari segi keimanan atau tingkat kesabaran kita.
Kalau kita tela'ah biasanya dibalik cobaan / peristiwa pahit yang kita alami sering bergandengan atau bahkan selang beberapa waktu kemudian langsung mendapatkan peristiwa yang sangat manis atau rezeky yang tak disangka- sangka yang kita dapatkan.
Allah SWT, tidak akan memberi cobaan diluar batas kemampuan Hambanya.
Selalu yakin dan terus berusaha untuk menghadapi cobaan yang kita alami, kita bisa, pasti bisa asalkan kita mau.
Jumat, 14 Oktober 2016
Home »
Artikel Islami
,
Cerita Islami
,
cerita terbaik
,
kisah inspirative
,
kisah islami
» Ada Hikmah Dibalik Peristiwa
Ada Hikmah Dibalik Peristiwa
Related Posts:
Rumput Tetangga Ya,,,, rumput tetangga kenapa terkadang selalu lebih hijau dilihatnya ketimbang rumput kita sendiri ?? kita terlalu sibuk untuk melihat manisnya kehidupan disekitar kita, sampai sampai kita lupa akan manisnya kehidupan kita … Read More
Ada Hikmah Dibalik PeristiwaBuat anda semua yang mungkin pernah mendapatkan cobaan / peristiwa pahit secara bertubi-tubi yang menghadang, tetaplah selalu tegar dan jangan putus asa dan kita harus yakin kalau kita sedang diuji untuk naik ke level yang le… Read More
Pedoman Hidup Al Qur'an Dan Hadist Setiap orang pasti pernah mengalami masa- masa sulit dalam kehidupan. Tapi ketahuilah, kesulitan kerap membuat frustasi, stres, dan menjengkelkan bagi kebanyakan orang, itu hanya berlaku bagi mereka yan… Read More
Uang Bukan Segalanya Uang Bukan Segalanya Bukan banyaknya uang yang membuat kita sombong atau malas. Tapi karena kurangnya akhlak. Moral. Sepenting-pentingnya uang, lebih penting lagi ilmu dan akhlak di balik uang. Tanpa ilmu dan akhlak yang … Read More
Wafatnya Rasulullah SAW Detik Detik Wafatnya Baginda Rasulullah SAW. Sungguh tak kuasa hati ini bergetar Sungguh tak kuasa mata ini meneteskan air mata Saat detik-detik wafatnya Baginda Rasulullah SAW Beliau hanya mengkuatirkan / mencemaskan na… Read More
Sepakat gan,cobaan yg diberikan pasti ada aja hikmahnya
BalasHapus